Berpikir, menulis dan berkarya bagi Bangsa dan Negara
Menjadi pemuda harapan Bangsa dan Negara, pinginnya sih gitu :)

Minggu, 19 Agustus 2012

Soal UTS Ujian Tengah Semester Genap 2009/2010 Psikologi Industri

UNIVERSITAS DIPONEGORO
FAKULTAS TEKNIK
PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER
SEMESTER GENAP 2009/2010

Mata Kuliah : Psikologi Industri
Dosen : Dra. Frieda NRH MS
Waktu : 60 menit


Bacalah soal dengan cermat dan jawablah singkat jelas dan tepat
Masing-masing nomor berbobot : 20
  1. a. Mengapa dalam mengelola karyawan, pengelola sebaiknya memperhatikan adanya individual differences?
    b. Berikan satu perbedaan diantara manusia dan dampaknya pada pekerjaan
  2. Jelaskan salah satu teori mengenai Kepuasan Kerja
  3. Jelaskan inti dari teorinya Herzberg berkaitan dengan Kepuasan dan Motivasi Kerja
  4. Apa saja yang dikemukakan oleh Vroom mengenai Motivasi Kerja
  5. Apa sajakah aspek dan faktor-faktor dari Komitmen Kerja


Tidak ada komentar:

Posting Komentar